MEMBUAT RECENT POST DALAM BENTUK GRID DI BLOGSPOT

recent post dalam bentuk grid

MEMBUAT RECENT POST DALAM BENTUK GRID

 
Hi Sobat Ladangtekno
Kesempatan kali mimin mau memposting mengenai cara membuat postingan recent post dalam bentuk GRID, bagi yang mau tau hasilnya bisa kunjungi website mimin DISINI. dalam bentuk gambar hasilnya akan seperti gambar dibawah ini

tampilan recet post grid dalam bentuk gambar
ok, langsung saja sekarang kita menuju ke tutorial cara membuatnya.

  • pertama silahkan login ke blogger dengan akun google yang sudah dimiliki.
  • silahkan masuk ke halaman tata letak
pilih tata letak
  • silahkan pilih letak dimana akan menempatkan recent post berbentuk grid, pilih tempat sesuai dengan kebutuhan blog kalian, sehingga dapat mempercantik tampilan blog.

pilih gadget
  • silahkan klik tambahkan gadget untuk menambahkan gadget baru, akan muncul kotak dialog nah silahkan pilih html atau java script seperti gambar dibawah ini

pilih html/javascript
  •  setelah memilih html/javascript akan muncul kotak dialog baru, silahkan masukan kode dibawah ini ke kotak dialog tersebut
<style>
/* CSS Recent Post Gallery */
.recent-gallery {padding:0;clear:both;}
.recent-gallery:after {content:"";display:table;clear:both;}
.recent-gallery .gallerytem{display:inline-block;position:relative;margin:6px 0;overflow:hidden;}
.recent-gallery .gallerytem a{position:relative;float:left;margin:0 6px;text-decoration:none}
.recent-gallery .gallerytem .ptitle{background:rgba(0,0,0,.7);display:block;clear:left;font-size:10px;line-height:1.3em;position:absolute;text-align:left;bottom:3px;left:3px;right:3px;top:3px;color:#fff;padding:5px;word-wrap:break-word;overflow:hidden;visibility:hidden;opacity:0;backface-visibility:hidden;transition:all .2s}
.recent-gallery .gallerytem:hover .ptitle{visibility:visible;opacity:1}
.recent-gallery a img{background:#fdfdfd;float:left;padding:2px;border:1px solid #e3e3e3;transition:all .3s}
.recent-gallery a:hover img {border-color:#bbb;}
</style>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
// Recent Post Gallery
function arlinagrid(a){for(var t=a.feed.entry||[],e=['<div class="recent-gallery">'],i=0;i<t.length;++i){for(var l=t[i],r=l.title.$t,n=l.media$thumbnail?l.media$thumbnail.url:"http://2.bp.blogspot.com/-4fCf53FqYKM/Vccsy7apoZI/AAAAAAAAK4o/XJkv3RkC0pw/s1600/default%2Bimage.png",s=n.replace("s72-c","s"+arlina_thumbs+"-c"),h=l.link||[],c=0;c<h.length&&"alternate"!=h[c].rel;++c);var d=h[c].href,m='<img src="'+s+'" width="'+arlina_thumbs+'" height="'+arlina_thumbs+'"/>',p=arlina_title?'<span class="ptitle">'+r+"</span>":"",g='<a rel="nofollow" rel="noreferrer"href="'+d+'" target="_blank" title="'+r+'">'+m+p+"</a>";e.push('<div class="gallerytem">',g,"</div>")}e.push("</div>"),document.write(e.join(""))}
//]]>
</script>
<script>
var arlina_thumbs = 72;
var arlina_title = true;
</script>
<script src="/feeds/posts/summary?max-results=
16&amp;alt=json-in-script&amp;callback=arlinagrid"></script>
  • teman-teman boleh mengganti angka 16 yang berwarna merah sesuai dengan nominal yang diinginkan dan sesuaikan dengn tampilan blog teman teman agar persisi
  • jika sudah, silahkan klik save/simpan, sampai disini tutorial ini sudah selesai.
nah sekain tutorial MEMBUAT RECENT POST DALAM BENTUK GRID DI BLOGSPOT, semoga bisa membantu teman-teman dalam membangun blog teman teman, dan jangan untuk selalu mengunjungi blog kami di ladangtekno, dan instragram serta channel youtube kami juga di ladangtekno

terimakasih

Link Terkait:

tags
recentpostdalambentukgrid
recentpostgrid
tutorial
ladangtekno
turotialgrid

2 komentar:

  1. Gan itu biar tampilannya bukan cuma gambar aja tp ada judulnya juga bisa gk?

    BalasHapus
    Balasan
    1. maksudnya tanpa ada deskripsi textnya ya

      Hapus

komentar dengan bijak ya :)
please write comments wisely :)
EmoticonEmoticon