Snippet atau Preview Text merupakan text singkat yang akan muncul sebeagai preview tulisan dari sebuah artikel yang belum dibuka, sekarang saya akan ngasi tahu nih gimana caranya mengubah panjang snippet yang blogger
Sebelum kita masuk ke tutorial, kalian harus tahu beberapa hal berikut ini dulu ya,
Mengapa Snippet Penting
Snippet ini termasuk sangat penting karena menjadi salah satu pintu masuk orang untuk membuka artikel kita
Kalian pasti sudah tahu kan kadang orang selain melihat judul juga membaca preview singkat dari artikel kalian sebelum memutuskan membaca artikel secara keseluruhan. Maka dari itu membuat tulisan pembuka yang bagus pada sebuah artikel adalah hal yang wajib.
Untuk Apa Mengatur Jumlah Snippet Text
Bener juga ya, kadang ada dipikiran untuk apa diatur lagi toh yang lama sudah lumayan lengkap.
Nah jadi ada beberapa hal yang bisa menjadi acuan mengapa kita harus mengatur panjang snippet text ini
Pertama Ingin Menampilkan Lebih Banyak Preview, ya tidak lain tidak bukan karena pembuat artikel ini orang yang akan membaca artikelnya mendapatkan lebih banyak informasi untuk lebih meyakinkan pembaca bahwa artikel itu bagus.
Estetika Tema, ketika merubah tentu ada beberapa perubahan yang perlu dilakukan termasuk panjang snipet text. Misalnya seperti contoh di blog ladangtekno. Sebelum melakukan perubahan text snippet cukup pendek karena lebar main wrapper atau lebat contentnya sudah pas.
Kemudian saya ingin merubah lebar content di web ladangtekno maka snippet textnya juga saya harus rubah menjadi lebih panjang karena kalau tetap dibiarkan seperti akan menjadi sangat kosong tampilan home blognya
Snippet text belum dirubah |
Setelah dirubah akan menjadi lebih pada isi dari snippet textnya seperti dibawah ini
Snippet text setelah dirubah |
Baca Juga:
- Mengaktifkan HTTPS Blogger - SSL Gratis Custom Domain Blogger
- Cara Mengatasi Gambar Tidak Muncul di Blogger
- Cara Backup Artikel Blog di Blogger
- Custom Domain Blogspot/Blogger dengan IDCloudhost
Cara Mengganti Jumlah Snippet Text atau Preview Text di Blogger
Udah tau kan beberapa hal penting mengenai snippet text. sekarang kita akan menuju ke bagaimana cara untuk emngubah panjang snippet textnya ya.
- Masuk ke Blogger
- Masuk ke menu Theme atau Tema lewat sidebar kanan
- Klik tanda arah bawah disebelah tulisan Sesuaikan atau Custom, Lalu pilih Edit HTML
- Setelah berhasil masuk ke tema, klik sekali pada kotak tema kemudian gunakan shortcut CTRL + F untuk mencari kode. Masukan kata snippet untuk mencari kode snippet
Mencari Kode Snippet |
- Kemudian tekan enter sampai ketemu kode snippet count seperti dibawah ini
Kode Snippet |
- Silahkan ganti jumlahnya sesuai dengan kebutuhan kalian. Setelah ganti ingat menekan tombol save. Kemudian coba buka website kalian dan lihat hasilnya
merubah jumlah sniipet text |
- Selesai. Selamat kalian sudah berhasil merubah panjang snippet text dalam blog kalian.
Terimakasih telah membaca artikel mengenai "Cara Mengganti Jumlah Snippet Text/Preview Text di Blogger" semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Jangan lupa klik tombol follow di blog Ladangtekno ya, Jangan lupa juga kunjungi akun sosial media ladangtekno lainnya di
-
Instagram:
ladangtekno
-
Youtube:
ladangtekno
-
Facebook:
blogladangtekno
- Twitter: ladangteknocom
komentar dengan bijak ya :)
please write comments wisely :)
EmoticonEmoticon